sebuah peta berskala 1:200000 jarak kota pada peta 14 cm berapa jarak sesungguhnya?
Matematika
arindanielsari
Pertanyaan
sebuah peta berskala 1:200000 jarak kota pada peta 14 cm berapa jarak sesungguhnya?
2 Jawaban
-
1. Jawaban Arbitter
jawabannya bisa salah satu dari yang dibawah
2.800.000 cm
280.000 dm
28.000 m
2.800 dam
280 hm
28 km -
2. Jawaban klose
skala = 1:200000
jrk pd peta : 14 cm
ditanya : jrk sesunggunya
rumus : skala x jrk pd peta
200000 x 14 = 2800000 cm
dijadikan km = 28 km