B. Indonesia

Pertanyaan

Lawan kata dari EKLEKTIK yaitu.....

1 Jawaban

  • Penjelasan:

    Dalam Bahasa Indonesia, terdapat kata sinonim dan antonim. Masing-maing kata tersebur memiliki perbedaan. Sinonim biasa disebut dengan persamaan kata, sedangkan Antonim disebut juga sebagai lawan kata. Antonim adalah kata yang mempunyai makna berlawanan dengan kata lain.

    Jenis antonim, antara lain adalah sebagai berikut :

    • Antonim Kembar merupakan salah satu jenis Antonim yang melibatkan sebuah perlawanan antara dua kata.  
    • Antonim Majemuk merupakan salah satu jenis Antonim yang melibatkan banyak kata-kata atau melibatkan lebih dari satu kata.
    • Antonim Gradual merupakan salah satu jenis Antonim yang mempunyai sebuah tingkatan dalam suatu pertentangan kata atau perlawanan kata yang bersifat berbeda
    • Antonim Hierarkis merupakan salah satu jenis Antonim yang perlawanan katanya dalam sebuah posisi bertingkat atau memiliki tingkatan.
    • Antonim Relasional merupakan salah satu jenis Antonim yang dari kedua katanya saling berhubungan atau saling berkaitan satu sama lain.

    Antonim kata Ekletik adalah APA ADANYA.

    Karena arti dari kata ekletik itu sendiri adalah bersifat memilih yg terbaik. Maka antonim atau lawan katanya adalah APA ADANYA.

    Pelajari lebih lanjut:

    Materi mengenai antonim dan jenis-jenis antonim :

    • https://brainly.co.id/tugas/74254
    • https://brainly.co.id/tugas/1114337

    Detail jawaban:

    Mapel : Bahasa Indonesia

    Kelas : 8 SMP

    Kode Kategorisasi : 8.1.1

    Bab : 1 - Sastra  

    Kata Kunci : Antonim, Eklektik

    #OptiTimCompetition  

    #TingkatkanPrestasimu

Pertanyaan Lainnya