PPKn

Pertanyaan

Sebutkan 10 hak dan kewajiban pelajar

Masing2 10 ya ka yang lengkapMksih

1 Jawaban

  • - Kewajiban Seorang Pelajar di Sekolah:

    1.) Menghormati guru
    2.) Menjaga kebersihan dan keindahan sekolah
    Belajar yang rajin
    3.) Selalu mengerjakan tugas sekolah
    4.) Mengikuti seluruh kegiatan sekolah sesuai dengan ketentuan yang berlaku
    5.) Meninggalkan lingkungan sekolah segera setelah kegiatan yang diikutinya berakhir
    6.) Mewujudkan dan memelihara ketertiban, keamanan, keindahan, kekeluargaan dan kerindangan
    7.) Hadir di sekolah sebelum bel sekolah dibunyikan.
    8.) Menyiapkan, menggunakan dan memelihara seluruh peralatan dan perlengkapan belajar mengajar
    9.) Mematuhi berbagai ketentuan khusus yang mengatur pengunaan fasilitas di lingkungan sekolah
    10.) Rambut harus rapi, tidak dicat dan tidak mengganggu belajar (untuk siswa putra tidak melebihi kerah kemeja, alis mata dan telinga
    Siswa wajib membawa alat -alat belajar (buku paket, buku catatan, buku tugas, dan alat- alat tulis)

    Hak Seorang Pelajar di Sekolah:

    1.) Menggunakan fasilitas pembelajaran sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku.
    2.) Mendapatkan penghargaan berupa piagam penghargaan atas prestasi yang dicapai.
    3.) Mendapatkan porsi pengembangan sesuai potensi yang dimiliki.
    4.) Memperoleh bimbingan dan konsultasi secara optimal dalam mengatasi berbagai masalah yang dihadapinya.
    5.) Mendapatkan perlindungan selama berada di lingkungan sekolah pada jam belajar dan penugasan.
    6.) Mendapatkan laporan dan umpan balik hasil proses pendidikan yang diikutinya.
    7.) Mendapatkan pendidikan dan bimbingan dari guru
    8.) Mendapatkan perlindungan dan keamanan
    9.) Mendapatkan laporan dan umpan balik hasil proses pendidikan yang diikutinya
    10.) Mendapatkan pendidikan dan pengajaran



    Semoga Bermanfaat

Pertanyaan Lainnya