Segelas air sebanyak 100 ml diukur menggunakan sebuah termometer, memiliki suhu sebesar 10 derajat Celcius. Berapakah suhu air tersebut jika diubah kedalam term
Fisika
sonia0205
Pertanyaan
Segelas air sebanyak 100 ml diukur menggunakan sebuah termometer, memiliki suhu sebesar 10 derajat Celcius. Berapakah suhu air tersebut jika diubah kedalam termometer Fahrenheit?
1 Jawaban
-
1. Jawaban erinnulilasari1
f=(9/5xc)+32
f=(9/5x10)+32
f=18+32
f=50