hitunglah elastisitas permintaan atas daging sapi untuk kasus berikut : permintaan daging sapi di pasar flamboyan sebesar 30 kg pada bulan januari, ketika harga
Ekonomi
DeskiInri
Pertanyaan
hitunglah elastisitas permintaan atas daging sapi untuk kasus berikut : permintaan daging sapi di pasar flamboyan sebesar 30 kg pada bulan januari, ketika harga daging sapi senilai rp80. 000,-/kg. dikarenakan penurunan produksi daging sapi, harga daging sapi naik sebesar rp20. 000,-/kg pada bulan februari. hal ini menyebabkan. a. terjadi penurunan permintaan menjadi 20kg b. terjadi peningkatan permintaan menjadi 50kg c. permintaan tetap
1 Jawaban
-
1. Jawaban 6ilbert
a. ΔQ/ΔP = (20 - 30)/(20) = -1/2
Elastisitas = -1/2 x P/Q
= -1/2 x 80/30
= - 4/3
b. ΔQ/ΔP = (50 - 30) / 20 = 1
Elastisitas = 1 x P/Q
= 80/30
= 8/3
c. ΔQ/ΔP = 0 / 20 = 0
Elastisitas = 0 x P/Q
= 0