Matematika

Pertanyaan

sebuah akuarium berisi 60 liter air. air tersebut akan dibuang menggunakan selang yang debitnya 200 cm\detik.waktu yang dibutuhkan untuk mengosongkan akuarium tersebut adalah. ........menit

1 Jawaban

  • V = 60 lt = 60 dm3
    D = 200 cm3/detik = 0,2 dm3/detik

    t = V/D = 60/0,2 = 300 detik

    t = 300/60 menit = 5 menit

Pertanyaan Lainnya