PPKn

Pertanyaan

apa arti dari kata langsung , umum , bebas , rahasia , jujur , adil.

2 Jawaban

  • Langsung : tidak boleh diwakilwan oleh siapapun dan harus langsung oleh si pemilih
    Umum      : dilakukan secara umum
    Bebas      : bebas memilih calon 
    Rahasia    : tidak boleh diberitahukan kepada orang lain
    Jujur         : dilaksanakan secara hati nurani
    Adil          : melaksanakan secara adil dan tidak curang

    #PoinNyaGan
    #addBRO

  • langsung=setiap pemilh secara langsung memberikan suaranya tanpa perantara
    umum=pemilihan itu berlaku bagi seluruh warga negara indonesia yang talah         memenuhi persyaratan tanpa membeda bedakan asal usulnya
    bebas=setiap pemilih dpt menggunakan haknyasesuai dgn hati nurani nya
    rahasia=setiap pemilih dijamin tidak akan diketahui olepihak lain
    jujur=semua pihak yang terlibat dlm penyelenggaraan pemilu harus bersikap dan bertindak jujur sesuai dgn peraturan perundang undangan yang berlaku
    adil=setiappemilih dan partai politik peserta pemilu mendapatkan perlakuan yang adil bebas dari kecurangan pihak manapun

Pertanyaan Lainnya