B. Indonesia

Pertanyaan

tuliskan struktur teks anekdot beserta contohnya

1 Jawaban

  • Abstraksi : Bagian yang menunjukkan awal paragraf yang membahas tentang isi teksOrientasi : Bagian yang menunjukkan awal kejadian atau latar belakang peristiwaKrisis : Bagian yang menunjukkan konflik ceritaReaksi : Bagian yang menunjukkan tanggapan tokoh terhadap konflikKoda : Bagian yang menunjukkan kesimpulan




    Pada suatu pagi yang cerah, Andi menanyakan sebuah tebak-tebakan kepada Jono. Entah dari mana tebak-tebakan itu ia peroleh. Andi : "Jon, bis apa yang bisa masuk ke telinga?"
    Jono : "Bisul"
    Andi : "Betul, terus bis apa yang bisa masuk mushalla?"
    Baru sejenak Jono berpikir dan belum sempat menjawab, Andi langsung menjawabnya sendiri.
    Andi : "Bismillah dong, jon!"
    Jono : "Oh iya benar, pintar kamu ndi"

Pertanyaan Lainnya