sebutkan unsur unsur pokok kaidah negara yang fundamental!
PPKn
andhina4
Pertanyaan
sebutkan unsur unsur pokok kaidah negara yang fundamental!
1 Jawaban
-
1. Jawaban iismaimunah05iis
unsur unsur pokok kaidah negara yang fundamental yaitu
a.Dari Segi Terjadinya
Ditentukan oleh pembentuk negara dan terjelma dalam suatu pernyataan lahir sebagai penjelmaan kehendak pembentuk negara untuk menjadikan hal-hal tertentu sebagai dasar-dasar negara yang dibentuknya.
b.Dari Segi Isinya
Ditinjau dari segi isinya, pembukaan UUD 1945 memuat dasar-dasar pokok negara sebagai berikut:
1.Dasar tujuan negara
2.Ketentuan diadakannya UUD negara
3.Bentuk negara
4.Dasar filsafat negara