Matematika

Pertanyaan

Jumlah peserta sebuah seminar adalah 160 org. Jika perbandingan peserta pria dan wanita adalah 3 : 5, maka banyak peserta wanita adalah....

2 Jawaban

  • 160:(3+5) x5=20x5=100 peserta perempuan
  • pria : wanita = 3 : 5 (jumlah=8)
    jumlah p + w = 180 orang
    wanita = 5/8 x 180 (baca: 5 per 8 dikali 180)
               = 100 orang

Pertanyaan Lainnya