1. Banyaknya himpunan bagian dari himpunan A adalah 16. Banyaknya anggota himpunan A adalah... a. 2 b. 3 c. 4 d. 5
Matematika
SyifaAghniaPutri
Pertanyaan
1. Banyaknya himpunan bagian dari himpunan A adalah 16. Banyaknya anggota himpunan A adalah...
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
1 Jawaban
-
1. Jawaban ErikCatosLawijaya
Materi : Himpunan dan Diagram Venn
Kelas : VIII SMP
Kategori : Matematika
Pembahasan :
Himpunan Bagian = 16
2ⁿ = 16
2ⁿ = 2⁴
n = 4 →→ Banyak Anggota A
Jawaban : C